Latest Updates

Representasi, Format, dan Jenis–Jenis Instruksi

Representasi Instruksi
  • Instruksi komputer direpresentasikan oleh sekumpulan bit. Instruksi dibagi menjadi beberapa field.
  • Field – field ini diisi oleh elemen – elemen instruksi yang membawa informasi bagi operasi CPU.
  • Layout instruksi dikenal dengan format instruksi

Format Instruksi

Representasi, Format, dan Jenis –Jenis Instruksi

  • Kode operasi (opcode) direpresentasi kan dengan singkatan – singkatan, yang disebut mnemonic.
  • Mnemonic mengindikasikan suatu operasi bagi CPU.
Contoh mnemonic adalah :
ADD = penambahan
SUB = substract (pengurangan)
LOAD = muatkan data ke memori

Contoh representasi operand secara simbolik :
  1. ADD X, Y artinya : tambahkan nilai yang berada pada lokasi Y ke isi register X, dan simpan hasilnya di register X.
  2. Programer dapat menuliskan program bahasa mesin dalam bentuk simbolik.
  3. Setiap opcode simbolik memiliki representasi biner yang tetap dan programer dapat menetapkan lokasi masing – masing operand

Jenis –Jenis Instruksi
Contoh suatu ekspresi bilangan :

X = X + Y ;
X dan Y berkorespondensi dengan lokasi 513 dan 514.
Pernyataan dalam bahasa tingkat tinggi tersebut mengintruksikan komputer untuk melakukan langkah berikut ini :
  • Muatkan sebuah register dengan isi lokasi memori 513.
  • Tambahkan isi lokasi memori 514 ke register.
  • Simpan isi register ke lokasi memori 513

0 Response to "Representasi, Format, dan Jenis–Jenis Instruksi"

Post a Comment

Terima kasih telah berkunjung ke blog tentang tugas sekolah ini, silahkan tuliskan komentar

Cari Blog Ini